LSM Gempur DPC Tangerang Akan Bersinergi Dengan Pemerintah Dan Masyarakat

LSM Gempur DPC Tangerang Akan Bersinergi Dengan Pemerintah Dan Masyarakat

Smallest Font
Largest Font

 Tangerang - Pengurus Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Gempur melakukan rapat konsolidasi dan sepakat membentuk Jaringan Ke setiap wilayah Kabupaten Tangerang,

Wadah ini diharapkan menjadi semangat baru dalam memberikan Warna Baru di dalam dunia sosial sebagai lembaga pengawasan diberbagai bidang dan akan bersinergi dengan Pemerintah dan Masyarakat.

Ilham Saputra Ketua LSM Gempur DPC Tangerang saat dijumpai awak media Senin 16/01/2023 dikantornya, Jln Pondok Sabrang Rt 03/04 Desa Sindang panon Kecamatan Sindang Jaya Kabupaten Tangerang menjelaskan,

Pengurus LSM Gempur Tangerang ini terbentuk karena merasa terpanggil untuk membantu program Kerja Pemerintah dan warga yang membutuhkan,sedangkan pengurus LSM Gempur adalah orang orang pilihan  yang pernah berkecimpung di Dunia sosial,Kami mengucapkan terima kasih kepada Ketua LSM Tamperak Yang telah membimbing dan memberikan ilmu serta pengalaman selama ini kepada Kami ,Ucap Putra sapaan akrab Ilham Saputra,

Lanjut Putra,Hadir nya Kami di sini bertugas akan membantu Pemerintah dan masyarakat dalam hal  pengawasan dalam bidang pembangunan dan sosial lain nya, sebagai lembaga Kontrol dan yang terpenting membantu warga yang membutuhkan bantuan.

Dengan  terbentuknya LSM Gempur,mudah mudahan seluruh kepengurusan akan solid dan bisa dibanggakan dikalangan Instansi Pemerintah dan Masyarakat,Ujar Putra.

(An)

Editors Team
Daisy Floren

Rekomendasi

Postingan dibawah ini milik Platform Advertnative, Redaksi Portalbanten.net tidak terkait dengan pembuatan konten ini.