Pungli Pedagang Kaki Lima di Pasar Puri Desa Pasar Kemis Masih Marak

Pungli Pedagang Kaki Lima di Pasar Puri Desa Pasar Kemis Masih Marak

Smallest Font
Largest Font

TANGERANG - Pasar Puri Pasar Kemis menjadi lahan basah bagi oknum yang  pencari keuntungan Pribadi,karna Pungli di pasar Puri masih meraja Lela  dilakukan oleh oknum pengelola,dari sewa lahan PU,sampai ke listrik yang nyolong dan disewakan ke para pedagang dengan Nilai Rupiah yang pantastis,

salah satu pedagang pasar Puri saat di konfirmasi awak media menjelaskan,

Betul pa saya jualan di sini bayar ke pengelola,dan listrik juga sama bayar per lampu,kenapa saya merasa tenang ,karna di grup pedagang yang di kirim oleh pengelola,Pa Camat menghimbau boleh berjualan,

ujar pedagang,

saat ditanya oleh awak media,kalau seandainya itu Hoax atau fitnah bagai mana,karna saya sudah konfirmasi ke Camat,dan akan membawa masalah ini ke ranah Hukum.

Dengan nada ada rasa takut pedagang itu menjawab,kalau seandainya informasi itu hoax,atau rekayasa pengelola,berarti ini semua akan dibongkar,apalagi Camat akan membawa masalah ini ke ranah Hukum,tutup pedagang.

ditempat terpisah salah satu aktivis pantura memaparkan,

terkait Wa yang tersebar di grup para pedagang,sama sekali saya tidak tau,bisa jadi akal akalan pengelola,biar para pedagang percaya,kalau itu wa dari Pa Camat,tetapi yang namanya pungli tetap saja pungli,dan memang jelas melanggar aturan,karna yang ditempati itu bukan lahan pribadi,melainkan lahan milik Kodim yang dikuasakan ke Koramil,dan milik Pemerintah,

seandainya pedagang membayar kepada pengelola jelas itu melanggar aturan dan bisa di pidana.ujar aktifis Pantura,

Editors Team
Daisy Floren